e-learning pendidikan terbit lagi dengan versi baru

Muh. Zainal. 2018. Setelah sekian lama tidak dapat di terbitkan karena persoalan teknis, akhirnya web e-learning pendidikan dapat diaktifkan lagi. Butuh waktu jeda yang tidak pendek untuk melakukan pembenahan. Kali ini memang konsepnya tidak berubah, akan tetapi cakupannya yang diubah. Selama ini fokus pada pemanfaatan pembelajaran di lingkup perguruan tinggi.

Sejak 2018 admin e learning pendidikan telah beralih profesi menjadi widyaiswara, sehingga web ini diarahkan pada pembelajaran jarak jauh bagi peserta diklat teknis subtantitf bidang pendidikan. Tidak banyak berubah kecuali materi sajian atau bahan ajar Selain itu muatan kurikulum juga sudah berubah. Akan tetapi model interkatif yang digunakan masih tetap sama dengan e-learning versi sebelumnya.

Besar harapan admin bahwa laman ini dapat membawa manfaat untuk para peserta untuk mewujudkan model pembelajaran blended learning yaitu menggabungkan antara pembelajaran tata muka konvensional di dalam kelas dengan interaksi edukatif melalaui kelas virtual.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *